Sambut Hari Anak Nasional dengan Terapi Anak Disabilitas

Pare, Minggu 30 Juli 2023 – Dalam rangka hari Anak Nasional dan HUT IFI ke 55Th, salah satu organisasi UMKM AKUR Kampung Inggris Pare mengadakan kegiatan Baksos Terapi Anak Disabilitas. Sebanyak 30 anak berkebutuhan khusus dilayani dengan baik oleh para fisioterapis dari beberapa Rumah sakit dan klinik di Kab. Kediri. Bapak M. Nizam Subekhi selaku […]

Jariyah Pesantren untuk TPQ Tarbiyatul Wathon, Kediri

Pare, Jumat 11 Agustus 2023 – Program Jariyah Pesantren, Lazis Al Haromain memberikan bantuan sebesar 1 juta rupiah untuk pembelian batu bata kepada TPQ Tarbiyatul Wathon untuk pembangunan kelas mengaji. Sejauh ini pembangunan ruang kelas sudah sampai 7 ruangan. Semoga ruangan kelas bisa selesai tepat waktu dan bisa segera ditempati santrinya. Aamiin.

Bahagiakan Yatim, LAZIS Al Haromain Ajak Liburan Yatim Binaan

KEDIRI – Lembaga Amil Zakat Infak dan Sedekah (LAZIS) Al Haromain bekerja sama dengan lembaga kursus Bahasa Arab Al Azhar Pare untuk melaksanakan acara Outing Class (belajar sambil liburan) bersama 13 adik-adik Yatim Dhuafa di Tempat wisata Wonotirto Desa Gayam Kecamatan Gurah, Kediri pada Minggu (13/08/2023). Para peserta diajak untuk mengendarai kereta kelinci dan melaksanakan […]

Serunya, Cooking Class Bersama Adik Yatim

Pare, Jumat 11 Agustus 23 – Program Satifa, Lazis Al Haromain mengadakan acara Cooking Class bersama 26 adik adik yatim dhuafa di Rocket Chicken 1 Pare. Mereka mendapatkan pengalaman yang seru pada kegiatan ini. Mulai dari mengadoni ayam, menggoreng ayam sampai menyiapkan box nasinya. Selain itu mereka juga mendapatkan bantuan uang tunai sebesar 50rb dan […]