Ramadhan Panen Berkah 1445 H : Penuhi Kebutuhan Pangan Saudara Palestina

Pelestina – Pada saat Umat Muslim di seluruh dunia menjalankan puasa Ramadhan 1445 H. Saudara kita di Palestina melaksanakan Ibadah Ramadhan dengan penuh duka. Mereka tetap menjalankan ibadah puasa ditengah serangan Zionis Israel. Banyak diantara warga Gaza yang kelaparan, anak-anak yang malnutrisi, dan selalu was-was akan serangan Israel dimanapun. Tetapi masyaallah. saat LAZIS Al Haromain […]
Kolaborasi dengan BSMI, Bantu Warga Palestina Hadapi Ramadhan

Palestina – Genosida Israel terhadap penduduk Gaza semakin brutal. Beberapa hari lalu, Nazi Zionis telah membantai lebih dari 100 orang dan melukai ribuan pengungsi di Rafah (tempat aman terakhir di Gaza, Palestina) saat mereka sedang mengambil bantuan. Di tengah kondisi tersebut Tim Relawan LAZIS Al Haromain bersama Bulan Sabit Merah Indonesia (BSMI) kembali menyalurkan hadiah […]
Ramadhan Panen Berkah 1445 H : Sedekah Beras Untuk Ponpes Yatim dan Dhuafa

Jawa Timur – Di awal Maret, kenaikan harga beras mencapai Rp 14.900 per kilogram. LAZIS Al Haromain menginisiasi program sedekah beras untuk memaksimalkan ketahanan pangan di pondok-pondok cabang Nurul Haromain. Kegiatan tersebut dimulai dengan menggalang beras di momen Tausiyah Persyadha Al Haromain sekaligus Tarhib Ramadhan di Surabaya dan Malang pada Ahad (10/03/2024). Alhamdulillah, sedekah beras yang […]
Hormati Pejuang, Bingkisan untuk Veteran di Malang Raya

Malang – Hormati pejuang, Lembaga Amil Zakat Infak Sedekah (LAZIS) Al Haromain Cabang Malang Raya mengadakan Program Bingkisan Cinta untuk Veteran secara door to door di Malang pada Rabu (30/08/2023). Program ini untuk menghormati pejuang dan ucapan terima kasih LAZIS Al Haromain kepada para Veteran di Malang Raya, LAZIS Al Haromain cab. Malang Raya mengunjungi […]
Peringati Kemerdekaan, Salurkan Bingkisan Cinta untuk Veteran

Bangkalan – Dalam rangka memperingati hari Kemerdekaan RI ke-78, LAZIS Al Haromain Cabang Bangkalan mengadakan Program Bingkisan Cinta untuk Veteran. Kegiatan tersebut berlangsung di Kantor Legiun Veteran Republik Indonesia (LVRI) Bangkalan pada Sabtu (26/08/2023) Program ini bertujuan untuk mengapresiasi para pejuang yang telah mengorbankan segenap jiwa dan raganya untuk Negara Kesatuan Republik Indonesia. Veteran yang […]
Kolaborasi dengan LPI Al Haromain, Berikan Beasiswa Pendidikan untuk Para Yatim

SURABAYA – LAZIS Al Haromain Surabaya berkolaborasi dengan LPI Al Haromain untuk memberikan uang saku, beasiswa pendidikan, paket berbuka, serta bingkisan untuk yatim dan dhuafa binaan LAZIS Al Haromain serta LPI Al Haromain Surabaya pada Jum’at (28/07/2023). Kegiatan tersebut diselenggarakan di Masjid Al Ikhlas, Palm Spring Regency, Jambangan dan dihadiri oleh Abina KH. Muhammad Ihya’ […]
Dzikir Jama’i dan Sayangi Yatim di Berbagai Kota : Lestarikan Tradisi Baik di Bulan Mulia

SURABAYA – Muharram merupakan salah satu momen istimewa bagi umat muslim. Selain menjadi awal tahun baru Islam, pada momen tersebut umat Islam dianjurkan untuk bermuhasabah, memohon ampun kepada Allah SWT serta melakukan berbagai amaliyah sosial seperti bersedekah dan menyantuni anak yatim. Kebiasaan tersebut adalah tradisi dari para ulama’ yang terus dilestarikan sampai saat ini. Persyarikatan […]
Nusantara BerQurban di Ponpes Darun Naqo’

Mojokerto – LAZIS Al Haromain menyalurkan Hewan Qurban dari donatur kepada Ponpes Darun Naqo’, Kutorejo, Mojokerto pada Rabu (28/06/2023). Ponpes itu diasuh oleh Ustadz Zidan dan Ustadz Shobirin, Alumni Ma’had Nurul Haromain, Pujon. Saat ini ada sekitar 40 santri tahfidz yang mukim do Pondok Pesantren tersebut. LAZIS Al Haromain juga menyalurkan zakat produktif berupa 40 […]
Nusantara BerQurban di Jember

Jember – LAZIS Al Haromain Lumajang Raya menyalurkan kambing dan sapi di Pondok Pesantren Al Aiman, Kencong, Jember pada Kamis (29/06/2023). Pondok Pesantren tersebut diasuh oleh Ustadz Ikhwan, alumni Ponpes Nurul Haromain, Pujon. Daging hewan qurban disalurkan kepada para santri dan warga sekitar. Selain itu, LAZIS Al Haromain Lumajang Raya juga menyalurkan ke Mushola MI […]
Salurkan Qurban ke Pulau Madura

Bangkalan – LAZIS Al Haromain menyalurkan hewan Qurban ke dua pondok pesantren di pulau Madura pada Kamis (29/06/2023). Pondok pesantren tersebut adalah Pondok Pesantren Al Imad, Arosbaya, Bangkalan dan Pondok Pesantren Ribath Tahfidz Al Fauzi, Bangkalan. Daging hewan qurban disalurkan kepada para santri dan warga sekitar. (Shofa)