Bangun 33 Unit Huntara untuk Warga Cianjur

Cianjur, 12 Desember 2022 – Lazis Al Haromain membangun 33 unit Hunian Sementara (Huntara) untuk warga penyintas musibah gempa bumi Cianjur. Ada para janda, lansia, dhuafa dan guru ngaji yang menerima bantuan Huntara tersebut. Huntara yang dibangun oleh Lazis Al Haromain dibuat kokoh dan aman dari gempa susulan. Warga dapat tinggal di Huntara tersebut selama […]
INBUKS Motor untuk Pesantren Thoriqul Huda, Cianjur

Alhamdulillah pada hari Kamis tanggal 9 Desember 2022, Lazis Al Haromain menyalurkan motor wakaf yang digunakan untuk mobilisasi asatidzah dan santri Ponpes Thoriqul Huda di Desa Cibulakan, Kec. Cugenang, Kab. Cianjur. Jazakumullah Khairan katsiran kepada para donatur yang telah menyalurkan sebagian rezekinya melalu Lazis Al Haromain. Semoga Alloh SWT memberikan para donatur kebaikan yang banyak […]
Ruang Taklim Serbaguna As Salam Diresmikan

Cianjur, 16 Desember 2022 – Lazis Al Haromain merangkul pemerintah kabupaten Cianjur dan Ustadz Ahmad Khan dari Jakarta untuk bersama-sama meresmikan Ruang Taklim Serbaguna As Salam di Kampung Garogo Legok, Desa Cibulakan, Kec, Cugenang, Cianjur. Ruang Taklim Serbaguna tersebut adalah solusi atas banyaknya warga yang mulai kembali ke lokasi kediamannya seiring dengan berkurangnya gempa susulan. […]